Selasa, 24 Juni 2014

Tugas TOU 2 Minggu ke-4

Pada kali ini saya mendapatkan tugas untuk mencari ide atau inovasi menarik, kali ini saya akan menuliskan inovasi menarik yang di buat oleh perusahaan Google yaitu Google Glass. Google Glass sendiri adalah bukan kacamata biasa, karena pada kacamata ini di lengkapi dengan unsur IT atau elektronik. Google Glass sendiri mempunyai beberapa kelebihan yaitu :

1.       Mengambil Gambar dari Kacamata, jadi kita bisa memfoto suatu objek gambar yang kita lihat dengan mata kita menggunakan google glass, maka hasil foto itu benar-benar serupa dengan sudut atau angle yang kita lihat menggunakan mata.

2.       Sebagai Petunjuk Arah, Kacamata tersebut di lengkapi oleh GPS, jadi bisa sedang tersesat kita tidak usah repot-repot melihat smartphone kita, kita tinggal aktifkan system GPS di kacamata kita.
3.       Memiliki kemampuan untuk menejermahkan, dengan fitur ini kita dapat menerjermahkan beberapa Bahasa yang ada di dunia, tanpa harus membuka kamus.

4.       Voice Activation, dengan fitur ini kita dapat memperintahkan google glass hanya dengan suara kita.

5.       Mengetahui jadwal penerbangan, fitur ini sangat berguna bagi traveler karena dengan google glass kita dapat mengetahui jadwal penerbangan, tanpa repot-repot browsing.

6.       Video Chat, dengan fitur ini kita bisa menshare sesuatu yang bisa kita lihat kepada teman-teman.

7.       Mencari data saat berpergian, dengan fitur ini kita bisa mendapatkan segala informasi saat kita berpergian dengan mudah.

Itu lah beberapa kelebihan inovasi yang di buat oleh google Glass.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar